PERISTIWA saling ejek diduga menjadi pemicu perkelahian maut yang menewaskan Angga Bagus Perwira, 12, siswa SMP Negeri 1 Geyer, Kabupaten Grobogan, Jawa Tengah.
Sebanyak 35 dari 45 anggota DPRD Kabupaten Bone, Sulsel, menyampaikan mosi tidak percaya ke Ketua DPRD Bone Andi Tenri Walinonong. Andi Tenri menanggapi santai.
Pemerintah Indonesia ajukan proposal hukum internasional ke WIPO untuk tata kelola royalti dan publisher right demi ekosistem musik dan media yang lebih adil.
POLISI turut mendalami adanya kelalaian pihak sekolah dalam kasus perundungan dan penganiayaan terhadap Angga Bagus Perwira, 12, siswa SMP Negeri 1 Geyer, Kabupaten Grobogan, Jawa Tengah.
Pemerintah Indonesia tengah menyiapkan langkah besar untuk memperkuat industri penerbangan nasional, sekaligus mendukung pertumbuhan sektor pariwisata.
Melalui Direktorat Jenderal Perhubungan Udara, Kementerian Perhubungan (Kemenhub) akan membangun enam pusat perawatan pesawat udara terpadu (Approved Maintenance Organization/AMO) di berbagai wilayah strategis dari barat hingga timur Indonesia.
Direktur Kelaikudaraan dan Pengoperasian Pesawat...
Pengadilan Arbitrase Olahraga (CAS) menolak dua permohonan tindakan sementara yang diajukan Federasi Senam Israel (IGF) terkait partisipasi atlet mereka dalam Kejuaraan Dunia Senam Artistik ke-53 yang akan digelar di Jakarta pada 19–25 Oktober 2025. Langkah hukum itu diambil IGF setelah Pemerintah Indonesia pada 10 Oktober 2025 menyatakan...
Suatu pagi di Sabra—sebelum debu reruntuhan benar-benar mengendap—suara kamera Saleh Al-Jafarawi masih sempat merekam wajah-wajah manusia yang ketakutan. Beberapa jam kemudian, ia ditemukan tergeletak ditembak tujuh peluru. Saleh gugur bukan di garis depan pertempuran, melainkan di garis paling sunyi: antara kebenaran dan kebisuan. Namanya kini hanya satu...
PT Toyota Motor Manufacturing Indonesia (TMMIN) baru saja menggelar seremoni ekspor ke-3 juta unit Toyota sekaligus menjadi momentum penting bagi industri otomotif nasional.
Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto, menyebut capaian ini sebagai bukti nyata bahwa Indonesia semakin diperhitungkan dalam rantai pasok otomotif global.
Menurut Airlangga, pencapaian ini tak...
Penyanyi Denada menjual rumah di Bintaro. Ia menyampaikan hal itu lewat unggahan di akun Instagram miliknya.
"Assalamualaikum... di hari yang penuh berkah ini izinkan aku untuk berbagi informasi berikut yang teman-teman," tulis Denada.
Denada mengungkapkan lokasi rumahnya di Bintaro sangat strategis. Lokasinya dekat dengan pintu tol.
"Dijual...