BerandaPertamina Tegaskan Komitmen Keterbukaan...

Pertamina Tegaskan Komitmen Keterbukaan Informasi, Tangkal Disinformasi Publik

Pertamina menghadirkan transformasi inovasi sistem layanan informasi publik pada Kegiatan Pameran Keterbukaan Informasi Publik di Jakarta, Selasa (14/10/2025). Foto: Dok. Pertamina
Pertamina menghadirkan transformasi inovasi sistem layanan informasi publik pada Kegiatan Pameran Keterbukaan Informasi Publik di Jakarta, Selasa (14/10/2025). Foto: Dok. Pertamina

PT Pertamina (Persero) menegaskan komitmennya dalam melawan disinformasi di ruang digital melalui penguatan transparansi dan keterbukaan informasi publik.

Melalui tema “Energizing The Information”, Pertamina menghadirkan transformasi inovasi sistem layanan informasi publik yang menekankan digitalisasi dan kepercayaan publik.

Vice President Corporate Communication Pertamina, Fadjar Djoko Santoso, menyampaikan bahwa keterbukaan informasi merupakan salah satu pilar utama tata kelola perusahaan yang baik (Good Corporate Governance).

“Pertamina terus memperkuat ekosistem keterbukaan informasi melalui kanal resmi yang kredibel, mudah diakses, dan ramah bagi seluruh lapisan masyarakat. Transparansi menjadi kunci dalam membangun kepercayaan publik serta menangkal potensi hoaks dan disinformasi di ruang digital,” ujar Fadjar pada Kegiatan Pameran Keterbukaan Informasi Publik di Jakarta, Selasa (14/10/2025).

Fadjar melanjutkan, Pertamina membuka berbagai kanal resmi yang dapat diakses masyarakat untuk memperoleh informasi akurat, di antaranya melalui situs resmi website, media sosial, majalah energia, Pertamina Call Center 135, email infopublik, hingga aplikasi berbasis mobile Apps layanan informasi publik.

“Melalui kanal-kanal ini, masyarakat dapat memverifikasi informasi secara langsung sekaligus memperoleh data dan fakta terbaru mengenai kegiatan serta kebijakan Pertamina,” tegas Fadjar.

Lebih lanjut Fadjar mengatakan, dalam menjaga komitmen, capaian keterbukaan informasi publik Semester I 2025 yang signifikan di antaranya Pertamina mencatatkan 153.805 informasi publik di media nasional, 1,7 juta pembaca pada laman website, 219 interaksi via PPID, 1.692 informasi di media sosial, 245.002 interaksi melalui Call Center 135.

Layanan publik Pertamina pada Kegiatan Pameran Keterbukaan Informasi Publik di Jakarta, Selasa (14/10/2025). Foto: Dok. Pertamina
Layanan publik Pertamina pada Kegiatan Pameran Keterbukaan Informasi Publik di Jakarta, Selasa (14/10/2025). Foto: Dok. Pertamina

Pertamina juga memberikan ruang kemudahan memperoleh informasi bagi komunitas disabilitas pada website layanan informasi publik.

“Sebagai bentuk inklusivitas, Pertamina menghadirkan fitur aksesibilitas bagi penyandang disabilitas pada layanan informasi publik, seperti Pilihan tampilan kontras dan pembesaran teks. Pengaturan jarak antar teks dan opsi ramah disleksia, Fitur penghentian animasi serta penyesuaian tinggi baris tulisan, sesuai kebutuhan,” tambah Fadjar.

Langkah ini menjadi bukti nyata komitmen Pertamina untuk menghadirkan layanan informasi yang setara bagi seluruh masyarakat dan menjadi energi informasi untuk publik. Pertamina juga ingin memastikan masyarakat memperoleh informasi yang tepat, transparan, dan dapat dipertanggungjawabkan.

“Keterbukaan informasi adalah energi baru dalam membangun kepercayaan publik. Dengan transparansi, kita tidak hanya melawan disinformasi, tetapi juga memperkuat budaya akuntabilitas dan partisipasi publik,” pungkas Fadjar.

Pertamina sebagai perusahaan pemimpin di bidang transisi energi, berkomitmen dalam mendukung target net zero emission 2060 dengan terus mendorong program-program yang berdampak langsung pada capaian Sustainable Development Goals (SDGs). Seluruh upaya tersebut sejalan dengan penerapan Environmental, Social & Governance (ESG) di seluruh lini bisnis dan operasi Pertamina.

- A word from our sponsors -

spot_img

Most Popular

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

More from Author

Lestari Moerdijat Nilai Kepedulian terhadap Kesejahteraan Hewan Bagian Upaya Wujudkan Keberlanjutan Kehidupan

Menurut Lestari, kehidupan setiap mahluk hidup berada dalam koridor keseimbangan ekologis...

Masuk PB Djarum, Patok Cita-cita Tinggi Main di Olimpiade

PB Djarum boleh jadi merupakan wadah anak-anak Indonesia untuk bermimpi dan...

Elma Dae Kenang Momen Tegang Naik Taksi di Korea Sambil Karaoke Lagu Day6

Penyanyi sekaligus konten kreator Elma Dae membagikan pengalamannya yang cukup menegangkan...

6 Tren Kuliner Asia Pasifik, dari Perubahan Preferensi Makanan hingga Kemewahan

Marriott International merilis laporan tren kuliner bertajuk "The Future of Food...

- A word from our sponsors -

spot_img

Read Now

Lestari Moerdijat Nilai Kepedulian terhadap Kesejahteraan Hewan Bagian Upaya Wujudkan Keberlanjutan Kehidupan

Menurut Lestari, kehidupan setiap mahluk hidup berada dalam koridor keseimbangan ekologis dan keseimbangan ekosistem.

Masuk PB Djarum, Patok Cita-cita Tinggi Main di Olimpiade

PB Djarum boleh jadi merupakan wadah anak-anak Indonesia untuk bermimpi dan mengukir prestasi di kancah global. Setidaknya, mimpi itu yang kini berusaha diraih oleh Rafa Radithya Kusuma, pebulu tangkis muda KU 12 putra yang berhasil mendapatkan beasiswa dan bergabung PB Djarum. Perjalanan Rafa sampai di tahap ini tidaklah...

Elma Dae Kenang Momen Tegang Naik Taksi di Korea Sambil Karaoke Lagu Day6

Penyanyi sekaligus konten kreator Elma Dae membagikan pengalamannya yang cukup menegangkan ketika berlibur ke Korea Selatan. Momen itu ia ceritakan lewat unggahannya di media sosial dan langsung menarik perhatian warganet. Dalam postingannya, Elma mengungkap kejadian yang bermula saat ia dan tiga temannya hendak pulang ke penginapan di kawasan...

6 Tren Kuliner Asia Pasifik, dari Perubahan Preferensi Makanan hingga Kemewahan

Marriott International merilis laporan tren kuliner bertajuk "The Future of Food 2026 Asia Pacific" pada Selasa (14/10). Laporan ini mengungkap tren utama yang diperkirakan membentuk lanskap kuliner 2026 mendatang, mulai dari perubahan preferensi makanan hingga pergeseran konsep kemewahan yang kini lebih identik dengan kenyamanan. Laporan ini disusun berdasarkan...

Pendidikan 2050: Melamunkan Jiwa di Tengah Belantara Gawai

Saya baru saja membaca sebuah ramalan. Bukan dari juru tenung atau kartu tarot, melainkan dari artikel-artikel futuristik yang kini bertebaran laksana spora di musim hujan. Ramalan tentang rupa pendidikan kita di tahun 2050. Gambaran yang dilukis begitu memukau, nyaris seperti sebuah film fiksi ilmiah: kelas-kelas tanpa papan...

Bahlil Sebut Freeport Belum Ajukan Revisi RKAB Usai Longsor Tambang Bawah Tanah

Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM), Bahlil Lahadalia, mengungkapkan PT Freeport Indonesia (PTFI) belum mengajukan perubahan Rencana Kerja Anggaran dan Biaya (RKAB) usai insiden longsor tambang bawah tanah. Insiden longsor material basah terjadi pada Senin (8/9), di tambang bawah tanah Grasberg Block Cave (GBC). Freeport McMoran memprediksi...

Arti Kejatuhan Kotoran Cicak: Mitos atau Fakta? Penjelasan Lengkap!

Arti diberakin cicak menurut mitos dan fakta. Temukan makna kejatuhan kotoran cicak dan cara menyikapinya secara bijak.

Manajemen Proyek Kunci Daya Saing Indonesia di Era Global

INDONESIA saat ini berada di titik strategis dalam upaya memperkuat daya saing ekonominya melalui peningkatan produktivitas nasional.

Indonesia vs Brasil : Tim Samba jadi Ujian Mental bagi Timnas U-17

LAGA Indonesia vs Brasil akan menjadi ujian terbesar bagi Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia 2025.

Presiden Suriah Akan Temui Putin, Minta Bashar al-Assad Dipulangkan

Presiden Suriah, Ahmed al-Sharaa, akan meminta Rusia untuk menyerahkan mantan penguasa Bashar al-Assad. Permintaan itu akan disampaikan saat kunjungan perdana Sharaa ke Moskow. "Sharaa akan meminta presiden Rusia (Vladimir Putin) untuk menyerahkan seluruh individu yang melakukan kejahatan perang dan berada di Rusia, khususnya Bashar al-Assad," kata seorang pejabat...

Trump Sebut FIFA Siap Pindahkan Lokasi Piala Dunia 2026 jika Keamanan Terancam

PRESIDEN Amerika Serikat Donald Trump menyatakan Presiden FIFA Gianni Infantino mendukung pemindahan sejumlah laga Piala Dunia 2026 dari AS apabila situasi tak memadai

Usut Kematian Terapis ABG di Jaksel, Polisi Segera Periksa Pemilik Spa

Polisi akan memanggil pemilik spa tempat seorang terapis berinisial RTA (14) bekerja yang ditemukan tewas di Pejaten, Jakarta Selatan.