BerandaKris Dayanti Wakili Indonesia...

Kris Dayanti Wakili Indonesia dalam Ajang Kejuaraan Wushu Dunia di China

Kris Dayanti wakili Indonesia di pertandingan Wushu international yang digelar di China. Foto: Instagram/@krisdayantilemos
Kris Dayanti wakili Indonesia di pertandingan Wushu international yang digelar di China. Foto: Instagram/@krisdayantilemos

Kabar membanggakan datang dari penyanyi sekaligus politisi, Kris Dayanti. Ia mewakili Indonesia dalam ajang kejuaraan Wushu dunia yang digelar di China.

Hal tersebut diketahui dari unggahan Kris Dayanti di akun Instagramnya. Ia menyebut bahwa pertandingan Wushu akan digelar mulai 14-20 Oktober 2025.

Penyanyi yang akrab disapa KD itu mengunggah sejumlah foto dirinya melakukan persiapan terakhir sebelum berangkat ke China. Mengenakan busana bernuansa pink dan ungu, KD menunjukkan sejumlah gerakan indah Wushu.

Kris Dayanti wakili Indonesia di pertandingan Wushu international yang digelar di China. Foto: Instagram/@krisdayantilemos
Kris Dayanti wakili Indonesia di pertandingan Wushu international yang digelar di China. Foto: Instagram/@krisdayantilemos

“Berlatih layaknya bertanding,hari ini kami melakukan simulasi latihan terakhir sebelum berangkat untuk pertandingan international wushu di İmeishan China,” tulis Kris Dayanti di kolom caption.

Ibu empat orang anak tersebut kemudian meminta didoakan agar Indonesia dapat meraih kemenangan dalam pertandingan itu.

“Doakan Indonesia juara ,jiayou!!” katanya.

Unggahan KD itu langsung diramaikan oleh komentar rekan-rekan selebriti. Mereka mendoakan agar KD menjalani pertandingan dengan lancar.

“🔥🔥🔥aku kagum padamu mimiiii!! Selamat bertanding utk Indonesia! 🇮🇩🤍👏🏾👏🏾👏🏾,” tulis Tika Panggabean.

“You are my inspiration mbaaa 😍😍😍😍😍😍😍😍,” kata Kirana Larasati.

“Mencengangkan hebatnya dirimu,” ujar Anggun C Sasmi.

- A word from our sponsors -

spot_img

Most Popular

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

More from Author

Menyinggung Ponpes Lirboyo, Trans-7 Minta Maaf Atas Tayangan Acara

STASIUN televisi swasta TRANS7 mengeluarkan pernyataan resmi terkait tayangan salah satu...

Cerita Rahmat Fauzan, Bocah ‘Terompet’ Asal Bandung yang Viral Mendunia

Rahmat Fauzan (10) siswa kelas 4 SD belakangan menjadi buah...

Kemendukbangga Rilis Buku Saku Keuangan Keluarga, Harap Bisa Cegah Penipuan

Kementerian Kependudukan dan Pembangunan Keluarga (Kemendukbangga) merilis buku saku berisi...

Kronologi ‘Habib Gadungan’ di Bogor Curi Sarung Santri hingga Diamankan Polisi

Polisi mengungkap kronologi pria bernama Heru (53) yang mengaku habib...

- A word from our sponsors -

spot_img

Read Now

Menyinggung Ponpes Lirboyo, Trans-7 Minta Maaf Atas Tayangan Acara

STASIUN televisi swasta TRANS7 mengeluarkan pernyataan resmi terkait tayangan salah satu acara bertajuk Xpose Uncensored TRANS7 yang ditayangkan pada Senin (13/10) lalu.

Cerita Rahmat Fauzan, Bocah ‘Terompet’ Asal Bandung yang Viral Mendunia

Rahmat Fauzan (10) siswa kelas 4 SD belakangan menjadi buah bibir karena kemampuannya menirukan suara terompet dengan mulutnya. Bagaimana sosoknya?

Kemendukbangga Rilis Buku Saku Keuangan Keluarga, Harap Bisa Cegah Penipuan

Kementerian Kependudukan dan Pembangunan Keluarga (Kemendukbangga) merilis buku saku berisi materi perencanaan keuangan keluarga.

Kronologi ‘Habib Gadungan’ di Bogor Curi Sarung Santri hingga Diamankan Polisi

Polisi mengungkap kronologi pria bernama Heru (53) yang mengaku habib dan mengambil sarung santri di Desa Ciburuy.

Nadiem Terima Praperadilannya Ditolak: Saya Siap Jalani Proses Hukum

Eks Mendikbudristek, Nadiem Makarim, menyatakan menerima hasil gugatan praperadilannya di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan. Praperadilan tersebut telah ditolak oleh hakim. Dengan begitu, status tersangka yang disematkan oleh Kejagung kepada Nadiem tetap sah. "Mohon doa saja, saya menerima hasilnya. Mohon doanya, terima kasih," kata Nadiem kepada wartawan, di Gedung Bundar...

Astronom Temukan “Objek Gelap” Terkecil yang Pernah Diketahui

Para astronom menemukan “objek gelap” misterius yang diduga merupakan gumpalan murni materi gelap terkecil yang pernah diamati. 

Anak Berhenti Isap Jempol Malah Jadi Sering Pegang Pusar, Perlukah Khawatir?

Seorang ibu dengan akun Instagram @bunatwinny mengeluhkan kebiasaan anaknya yang suka mengemut jempol. Kebiasaan ini terbawa cukup lama hingga balita. Karena kesulitan menghentikan kebiasaan si kecil mengemut jempol, ibu tersebut lantas mengoleskan krim nyeri otot ke jari anaknya. Harapannya, jempol jadi panas dan pahit sehingga kebiasaan mengemut jempol...

Andre Rosiade Kembali Temui Menteri PU, Bahas Percepatan Pembangunan Sumbar

Wakil Ketua Komisi VI DPR RI, Andre Rosiade, bertemu Menteri PU untuk bahas percepatan pembangunan infrastruktur di Sumbar.

Pencuri Moge di Mal Sency Diduga Paham soal Spesifikasi Harley

Polisi menyelidiki pencurian moge Harley Davidson di Senayan City. Pelaku diduga memahami spesifikasi moge senilai Rp250 juta itu.

Ayah Ungkap Siswa SMP di Grobogan yang Tewas di Sekolah Sering Di-bully

Ayah ABP, Sawindra (38) mengatakan kejadian tersebut bukanlah yang pertama, sebelumnya korban pernah di-bully hingga tak mau masuk sekolah.

Ayah Ungkap Siswa SMP di Grobogan yang Tewas di Sekolah Sering Dibully

Ayah ABP, Sawindra (38) mengatakan kejadian tersebut bukanlah yang pertama, sebelumnya korban pernah dibully hingga tak mau masuk sekolah.

Kementerian PU Bakal Beri Pelatihan Konstruksi Gratis Bagi Santri

Kementerian Pekerjaan Umum (Kementerian PU) bakal memberi pelatihan konstruksi bagi santri. Hal tersebut agar pembangunan gedung pesantren yang melibatkan santri bisa sesuai standar. Menteri PU Dody Hanggodo menilai keterlibatan santri dalam pembangunan pesantren sebagai bagian dari kebudayaan gotong royong dan diharap tak hilang. “Insyaallah PU akan melatih dan mensertifikasi...